16 langkah Merakit Komputer

Tutorial Paragraf di HTML



16 Cara  Merakit Komputer

Praktek merakit komputer  setelah kita mengenal jenis perangkat keras satu persatu maka selanjutnya  akan lebih lengkap ilmu  jika kita belajar cara merangkai komponen hardware kedalam cashing menjadi sebuah alat yang bernama komputer. Bagi yang sedang belajar hardware atau sedang mengerjakan tugas sekolah, peraktek komputer sangat tepat kita bertemu disini untuk belajar peraktek merakit komputer.

Siapkan dulu peralatan untuk memasang komputer seperti  baut, obeng dan pendukung lainnya hingga sampai pengetesan komputer bisa kita jalankan, ada 16  cara merakit komputer  mari kita peraktekan  sesuai perosedur yang telah disusun dari satu sampai enambelas cara merakit komputer  sebagai berikut :

  1. Membuka Casing

    Siapkan peralatan anda seperti obeng kembang lalu buka baud baudi yang mengunci sudut sudut casing siapkan tempat bau agar tidak berceceran atau hilang.

    1. Memasang Processor ke Motherboard

    ·         Bukalah kunci processor yang ada pada Motherboard.

    ·         Kemudian masukkan processor processor tersebut ke dalam Tray.

    ·         Kuncilah kembali kunci socket yang ada pada processor.

    ·         Kemudian oleskan Thermal Paste.

    ·         Pasangkan kipas pada processor.

    ·         Langkah terakhir adalah colokkan kabel kipas processor.

    1. Memasang Heatsink atau Kipas Processor

    o    Persiapkan Prosesor.

    o    Ambil prosesor dan perhatikan lekukan yang terdapat di kedua sisi prosesor. Tanda tersebut sebagai panduan memasang prosesor yaitu dengan mencocokan dengan tanda yang ada di socket motherboard.

    o    Perhatikan lekukan di kedua sisi prosesor

    o    Bukalah pengait socket processor pada motherboard.

    o    Pasang prosesor pada socket kemudian kunci kembali.

    o    Gunakan pasta prosesor untuk mengurangi panas yang dihasilkan prosesor. (Wajib)

    o    Pasanglah kipas di atas prosesor dengan mencocokan ke empat kaki yang terbuat dari plastik warna putih dengan empat lubang yang ada di motherboard. Untuk mengunci kipas tersebut tekan ke empat kepala pengunci dengan tangan sehingga akan mengunci otomatis. Pastikan posisi kipas tidak miring.

     

    1. Memasang RAM

    Ø  Yang pertama anda lakukan tentunya membuka kesing CPU anda. Jangan takut dalam membuka kesing CPU anda. Karena tidak akan ada kerusakan selama anda benar - benar memperhatikan baut mana saja yang harus di buka (sebaiknya posisi CPU di tidurkan).

    Ø  Cari komponen RAM anda.

    Ø  Untuk membukanya buka pengunci slot ( di setiap ujung slot memory pada motherboard ). Tekan pengunci RAM tersebut bersamaan di setiap ujung RAM.

    Ø  Setelah terbuka saran saya di bersihkan terlebih dahulu tempat slot RAM komputer anda. Biasanya terdapat banyak debu di bagian itu.

    Ø  Setelah anda bersihkan, ambil RAM yang akan menggantikan RAM lama, lalu masukan kedalam slot RAM secara bersamaan (kanan dan kirinya). Perlu di perhatikan sebelum anda memasukan RAM pada slot RAM, anda harus memastikan bahwa RAM tersebut tidak terbalik. Karena bila terbalik anda memasangnya, tidak akan bisa pas dengan slot RAM.

    Ø  Setelah berhasil memasang RAM tersebut, silahkan anda coba untuk menghidupkan komputer anda. Bila tidak terjadi kesalahan maka komputer akan berjalan normal seperti biasanya.

    Ø  Setelah komputer anda berhasil hidup dengan normal. Maka pasang kembali kesing - kesing yang sudah anda lepas pada langkah pertama.

    1. Memasang Power Supply

    ·         Pastikan kedudukan power supply sudah benar.

    ·         Masukkan power supply ke dalam casing, dengan kedudukan yang benar. Dan pastikan lubang screw

    ·         power supply sejajar dengan lubang screw yang lain pada casing.

    ·         Pasang baut pada lubang screw.

    ·         Pasang connector ATX 20/24 pin ke motherboard.

    ·         Pasang connector ATX 4 pin 12 v ke motherboard.

    ·         Pasang power connector SATA (untuk harddisk SATA) 15 pin.

    ·         Pasang power connector molex 4 pin.(Contoh : untuk DVD – ROM ).

    ·         Pasang power connector untuk FAN pada casing.

    ·         Masukkan kabel power pada power supply.

    ·         Bila kipas pada power supply berputar, berarti power supply berfungsi.

    1. Memasang Motherboard ke Casing

    ·         Tentukan posisi lubang untuk setiap dudukan plastik dan logam. Lubang untuk dudukan logam (metal spacer) ditandai dengan cincin pada tepi lubang.

    ·         Pasang dudukan logam atau plastik pada tray casing sesuai dengan posisi setiap lubang dudukan yang sesuai pada motherboard.

    ·         Tempatkan motherboard pada tray casing sehinga kepala dudukan keluar dari lubang pada motherboard. Pasang sekerup pengunci pada setiap dudukan logam.

    ·         Pasang bingkai port I/O (I/O sheild) pada motherboard jika ada.

    ·         Pasang tray casing yang sudah terpasang motherboard pada casing dan kunci dengan sekerup.

    1. Memasang DVD RW (Optic Drive)

    ·         SATA, kalau SATA tinggal pasang saja, biarkan komputer yang detect sendiri.

    ·         Sedangkan kalau IDE, lihat cable yang kamu pakai masih ada sisa atau tidak.

    ·         Pasang di Master atau Secondary. Terus lihat lagi, terpasang di Primary atau Slave.

    ·         Untuk HDD biasanya terpasang di Primary dan Master.

    ·         Untuk Drive yang mau terpasang tinggal pilih, kita bisa pakai Primary Slave atau  Secondary Master dan Secondary Slave

    ·         Di belakang DVD ROM ada Jumper yaitu :

    CS = Cable Select

    SL = Slave

    M  = Master

    ·         Pilih SL untuk menentukan DVD ROM yang akan digunakan.

    ·         Pasang Power serta Cable.

    ·         Nyalakan Komputer.

    1. Memasang Hardisk

    Cara Memasang Harddisk Internal di PC Dengan Benar.

    ·         Siapkan Kabel SATA.

    ·         Cari Kabel Power Sata di Power Supply.

    ·         Masukkan Harddisk ke Casing.

    ·         Sambungkan Kabel Sata ke Motherboard dan Harddisk.

    ·         Sambungkan Kabel Power SATA ke Harddisk.

    1. Memasang kabel CD/DVD Drive dan Hardisk
    2. Memasang kabel dari Power Supply ke Motherboard
    3. Memasang konektor USB dan Audio>
    4. Memasang kabel power LED
    5. Memasang kabel dari Power Supply ke Motherboard
    6. Menyambungkan Kabel Arus Listrik
    7. Menyambungkan ke Monitor
    8. Tes Komputer

Merakit Komputer adalah hal yang paling dasar yang harus dilakukan saat ingin memiliki sebuah PC. Dengan memiliki pengetahuan hardware akan memudahkan kita untuk mengupgrade dengan efisien sesuai kebutuhan dan peruntukan komputer.

Setelah kita selesai menginstalasi hardware kita  harus menginstal software (Sistem Operasi) komputer,  kita wajib belajar mengenal dan mengoperasikan BIOS sebelum instalasi Sistem Operasi. Demikian kita telah selesai belajar merakit komputer dengan sempurna dan dapat di jalankan, semoga manfaatnya selain kita menguasai cara merakit komputer juga kita jadi mengenal produk yang ada dalam komputer dengan demikian anda sudah siap untuk membuka bisnis komputer atau bekerja di toko komputer